Saturday, February 21, 2015

Leave a Comment

Download Aplikasi Untuk Menebak Lagu

Hay bloggers kali ini saya akan memberikan beberapa aplikasi penebak lagu. Jika anda lagi jalan jalan ke Mall pasti anda mendengar lagu lagu yang nyaman untuk di dengar, namun anda  belum tentu tau akan apa judul dan penyanyi lagu tersebut. Dengan aplikasi Android ini bloggers bisa gunakan saat menebak lagu di TV atau radio asal jangan terlalu banyak suara lain yang terdengar. Nah tanpa basa basi lagi berikut adalah aplikasi penebak lagu untuk android anda :

1.Shazam
Shazam merupakan salah satu aplikasi yang sangat dikenal oleh pengguna Android dan iOS karena kemampuannya untuk mendeteksi judul lagu dengan cukup merekamnya sekilas dan membuat kamu dapat mencari tahu mengenai judul lagu beserta penyanyinya. Kini, tersedia Shazam Player. Shazam mempunya versi gratis dan berbayar (Shazam Encore).




Download Shazam
Via Playstore
Via Zippyshare

2. Sound Hound
Sound Hound aplikasi yang sama dengan Shazam namun Sound Hound lebih ringan di gunakan karena kuota yang di gunakan lebih sedikit di bandingkan dengan Shazam.

Download Sound Hound
Via Playstore
Via Zippyshare




3. TrackID
TrackID adalah aplikasi bawaan dari Sony, dengan aplikasi ini anda bisa menebak lagu luar maupun lokal. Aplikasi ini adalah saingan dari Shazam dan Sound Hound.

Download TrackID
Via Playstore
Via Zippyshare




Semoga bermanfaat :)


===================================================================================
#Pembaca musik
#Android

0 komentar :

Post a Comment